Tulang adalah sejenis jaringan ikat yang sekuat baja, tapi seringan almunium, tulang terbuat dari sel khusus (osteosit, osteoklas) dan serat protein, dapat bergerak dan tidak mati, tulang terus rusak dan memperbaiki dirinya sendiri. setiap tulang mengatur ukuran dan bentuknya di saat tumbuh, setelah terjadi luka dan sebagai reaksi terhadap tulang.
kelainan tulang secara berlahan menurun dengan bertambahnya usia dan bersamaan dengan meningkatnya resiko jatuh, menjadikan patah tulang umum ditemukan pada orang berusia lanjut. walaupun demikian, patah tulang juga sering ditemukan pada anak yang ceroboh. faktor lain yang mempengaruhi kesehatan tulang adalah gizi dan defisiensi hormon, kurang olah raga, dan kegemukan.
kelainan - kelainan tulang antara lain :
- Patah Tulang
- Patah Tulang Belakang
- lengkungan tulang belakang
- osteomielitis
- osteoporosis
- osteomalasia
- penayakit paget
- kanker tulang
Artikel keren lainnya:
Belum ada tanggapan untuk "Kelainan Kerangka"
Posting Komentar